disiniajatempatnya, kali ini akan membahas mengenai Brave Frontier, game android satu ini adalah buatan developer Gumi.
Brave Frontier mengisahkan petualangan di dunia yang penuh dewa, di sini kamu akan bermain sebagai seorang summoner yang di panggil untuk menyelamatkan Grand Gaia dengan mengalahkan para dewa yang korup.
Sebagai Summoner kamu bisa mengumpulkan berbagai monster legendaris, mulai dari monster berbentuk slime hingga hero rare yang berbentuk manusia.
Berbagai fitur yang ada seperti membangun desa mu dan mendapatkan hasil berupa Zel dan Karma, mengabungkan monster, merubah monster, hingga summon hero rare.
Pertama kali di mainkan game ini agak berat karena loading awal nya berupa video dan ada download lebih lanjut agar bisa bermain, account google dan facebook di butuhkan sebagai login awal ( kamu juga bisa memakai guest mode utk bermain, tapi butuh acc google )
Secara gameplay memang simple, ada element, unleash skill, dan bentuk permainan nya mengingatkan akan game final fantasy lama. Quest yang di tampilkan lumayan banyak dan bertingkat, ada juga tantangan untuk melawan monster kalangan dewa di sini.
Kumpulkan hero - hero pixel yang tampilan nya oke dan skill brave burst attack yang beragam, main bersama teman mu, bersaing di pvp arena, dan tuntaskan seluruh misi yang ada.
Brave Frontier : download here from google playstore
![]() |
Android Game : Brave Frontier |
Brave Frontier mengisahkan petualangan di dunia yang penuh dewa, di sini kamu akan bermain sebagai seorang summoner yang di panggil untuk menyelamatkan Grand Gaia dengan mengalahkan para dewa yang korup.
Sebagai Summoner kamu bisa mengumpulkan berbagai monster legendaris, mulai dari monster berbentuk slime hingga hero rare yang berbentuk manusia.
Berbagai fitur yang ada seperti membangun desa mu dan mendapatkan hasil berupa Zel dan Karma, mengabungkan monster, merubah monster, hingga summon hero rare.
![]() |
Awal panduan tutorial |
![]() |
Gameplay yang cukup sederhana, turn base dan tap |
![]() |
Pada dungeon, kamu akan melawan boss pada stage akhir |
![]() |
Selain mendapatkan item, kamu bisa mendapatkan monster saat quest |
![]() |
Kota ( Town ) bisa di upgrade untuk mendapatkan Zel dan Karma Lebih |
![]() |
Dungeon Spesial ( Vortex ) dengan level sulit dan butuh energi banyak |
Pertama kali di mainkan game ini agak berat karena loading awal nya berupa video dan ada download lebih lanjut agar bisa bermain, account google dan facebook di butuhkan sebagai login awal ( kamu juga bisa memakai guest mode utk bermain, tapi butuh acc google )
Secara gameplay memang simple, ada element, unleash skill, dan bentuk permainan nya mengingatkan akan game final fantasy lama. Quest yang di tampilkan lumayan banyak dan bertingkat, ada juga tantangan untuk melawan monster kalangan dewa di sini.
![]() |
Home dan Shop |
![]() |
Summon dan Fuse |
![]() |
Brave Burst Skill - kamu bisa mengeluarkan skill apabila brave burst kamu penuh |
![]() |
Fusion hingga 5 monster untuk menaikkan level hero mu |
![]() |
Kamu bisa mendapatkan hero dari dungeon |
![]() |
Rare Summon - mendapatkan Summon Rare dengan 5 Gem |
Kumpulkan hero - hero pixel yang tampilan nya oke dan skill brave burst attack yang beragam, main bersama teman mu, bersaing di pvp arena, dan tuntaskan seluruh misi yang ada.
Brave Frontier : download here from google playstore